Salam Damai Natal 2022 & Bahagia Tahun Baru 2023
redaksi - Senin, 26 Desember 2022 12:32
JAKARTA (Floresku.com) - Kami kelompok Mediaku (Katolikku.com, EnbeIndonesia.com dan Floresku.com) mencoba berjalan mengikuti jejak Gereja Katolik yang mengajak agar semua orang beriman dapat menggunakan media-media komunikasi secara tepat untuk membangun peradaban yang semakin manusiawi dan membangkitkan kesegaran iman umat dalam memperjuangkan keselamatan. Semoga Yesus Kristus Sang Juruselamat Dunia yang kita peringati Natal-Nya menuntun langkah hidup kita. ***