Unika St Paulus Ruteng Akan Gelar 5th ICHELAC, Bahas Transformasi Pendidikan Humaniora di Era Digital
redaksi
Senin, 14 April 2025
Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Katolik Indonesia (Unika) Santu Paulus Ruteng kembali mengukuhkan komitmennya dalam membangun jejaring akademik global dengan menyelenggarakan The 5th International Conference on Humanities, Education, Language and Culture (5th ICHELAC) pada tanggal 24–25 April 2025.