GEPPRAK Maumere Mengutuk Keras Praktik Piti Rambang di Pulau Sumba
 redaksi
 Jumat, 08 September 2023
Kasus Piti Rambang  atau ‘Kawin Tangkap’ yang viral di media sosial, Kamis, 07 September 2023’ kemarin mengundang reaksi keras dari para aktivis perlindungan anak dan perempuan.