Kunjungan Kerja ke Jatim, Presiden Tinjau Vaksinasi hingga Kunjungi Pabrik Pengolahan Porang
redaksi
Kamis, 19 Agustus 2021
JAKARTA (Floresku.com) - Dengan menggunakan Pesawat Kepresidenan Indonesia-1, Presiden dan rombongan terbatas lepas landas dari Pangkalan TNI AU Halim Perdanakusuma, Jakarta, sekitar pukul 08.00 WIB.