Presiden Prabowo Melayat Jenazah Mgr Petrus Turang yang Disemayamkan di Katedral Jakarta
redaksi
Jumat, 04 April 2025
Presiden Prabowo Subianto datang ke Gereja Katedral Jakarta Pusat untuk memberikan penghormatan terakhir kepada Uskup Emeritus Keuskupan Kupang