HOMILI, Pater Gregor Nule, SVD, Minggu Biasa IIIB, 21 Januari 2023
redaksi
Sabtu, 20 Januari 2024
Dalam Injil hari ini Yesus mengingatkan para pendengarNya untuk insyaf bahwa waktu Allah untuk melaksanakan rencana keselamatan bagi manusia dan dunia sesuai janjiNya turun-temurun sudah tiba.