KALENDER LITURGI KATOLIK, Rabu, 18 Oktober 2023: Bacaan Injil Luk 10:1-9

redaksi

Kemudian dari pada itu Tuhan menunjuk tujuh puluh murid yang lain, lalu mengutus mereka berdua-dua mendahului-Nya ke setiap kota dan tempat yang hendak dikunjungi-Nya.


KALENDER LITURGI KATOLIK, Jumat, 07 Juli 2023: Bacaan Injil Mat 10:7-15

redaksi

Pergilah dan beritakanlah: Kerajaan Sorga sudah dekat. Sembuhkanlah orang sakit; bangkitkanlah orang mati; tahirkanlah orang kusta; usirlah setan-setan. Kamu telah memperolehnya dengan cuma-cuma, karena itu berikanlah pula dengan cuma-cuma.


KALENDER LITURGI KATOLIK, Rabu, 28 Juni 2023: Bacaan Injil Mat 8.1-4

redaksi

Maka datanglah seorang yang sakit kusta kepada-Nya, lalu sujud menyembah Dia dan berkata: "Tuan, jika Tuan mau, Tuan dapat mentahirkan aku."