Pemerintah Indonesia Setujui Pencabutan Empat Konvensi ILO
 redaksi
 Sabtu, 08 Juni 2024
Pemerintah Indonessia menyejujui pencabutan empat konvensi Interantional Labor Organization (ILO) dalam sesi voting pada Konferensi Perburuhan Internasional (International Labour Conference/ILC) sesi ke-112 di Jenewa, Swiss.