Surat Pj Bupati Sikka Alvian Parera  Soal Penghentian  Aktifitas Galian Berbuntut Demo 
 redaksi
 Kamis, 19 Desember 2024
 Surat Pj Bupati Sikka Alvian Parera  tertanggal 09 Desember 2024 soal penghentian  aktivitas pengambilan mineral batuan di lokasi Penambangan Galian C bagi pelaku usaha penambangan yang belum mengantatongi ijin, mendapat reaksi dari para pelaku usaha dan para buruh dan sopir yang menggantungkah hidupnya dari aktivitas tersebut.