Wamenparekraf Angela Tanoesoedibjo Apresiasi Virtual Career Expo PPI Tiongkok yang Perluas Peluang Kerja Mahasiswa
redaksi
Jumat, 10 Juni 2022
Wakil Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif/Wakil Kepala Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Wamenparekraf/Wakabaparekraf), Angela Tanoesoedibjo, mengapresiasi kegiatan Virtual Career Expo yang diinisiasi oleh Perhimpunan Pelajar Indonesia (PPI) Tiongkok sebagai upaya memperluas kesempatan kerja bagi mahasiswa.