Modifikasi Cuaca, Strategi BMKG Minimalisir Cuaca Ekstrem Selama Lebaran

redaksi

Deputi Bidang Meteorologi BMKG, Guswanto mengatakan saat ini BMKG sedang menerapkan sistem standby on call untuk modifikasi cuaca di beberapa wilayah yang berpotensi dilanda cuaca ekstrem.


Perputaran Ekonomi Saat Libur Lebaran 2024 Diproyeksikan Tembus Rp 276,11 Triliun

redaksi

Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif/Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf/Baparekraf) memproyeksikan perputaran ekonomi di sektor pariwisata dan ekonomi kreatif ketika momen libur lebaran tahun 2024 akan mencapai Rp276,11 triliun.


BPS Ingatkan Potensi Inflasi saat Ramadan dan Lebaran

redaksi

Badan Pusat Statistik (BPS) mengingatkan potensi inflasi saat Ramadan dan Lebaran, terutama pada makanan, minuman, tembakau, hingga transportasi.


Libur Lebaran, Peserta JKN Tetap Bisa Akses Pelayanan BPJS Kesehatan

redaksi

Badan Pelayanan Jaminan Sosial (BPJS) Kesehatan memastikan peserta Jaminan Kesehatan Nasional (JKN) tetap bisa mengakses pelayanan, khususnya terkait kebutuhan administrasi di masa libur Lebaran (8-15 April 2024)


Mazmur Tanggapan, Kamis, 22 Februari 2024: Mzm 23:1-6

redaksi

Engkau menyediakan hidangan bagiku, di hadapan lawanku; Engkau mengurapi kepalaku dengan minyak; pialaku penuh melimpah.