SEVIMA 21 Tahun Hadirkan Tata Kelola Pendidikan yang Baik, Layani 1.200 Perguruan Tinggi di Indonesia

redaksi

Selama lebih dari dua dekade, PT Sentra Vidya Utama (SEVIMA) terus memperkuat perannya sebagai pelopor transformasi digital di dunia pendidikan tinggi Indonesia.


Ikut Majukan UMKM, InJourney Airports Hadirkan Pelatihan Literasi Keuangan

Justina Nur Landhiani

UMK Binaan Injourney Airport mengikuti pelatihan kompetensi literasi keuangan bersama mitme.id di Jakarta, Selasa, 25 November 2025.


Kementerian Pariwisata: Indonesia Raih 'The New Destination Champion Award 2026 by La Liste'

redaksi

Indonesia semakin menegaskan posisinya sebagai destinasi unggulan untuk gastronomi dunia. Melalui Kementerian Pariwisata, Indonesia dianugerahi The New Destination Champion Award 2026 pada Annual La Liste Awards Ceremony di Paris, sebagai pengakuan atas potensi besar dan perkembangan pesat kuliner nusantara. Penghargaan diterima langsung oleh Menteri Pariwisata Republik Indonesia, Widiyanti Putri Wardhana.


Krisis BBM Kembali Melanda Manggarai Timur, Harga Pertalite Eceran Tembus Rp 50.000 per Liter

redaksi

Krisis bahan bakar minyak (BBM) kembali menghantam Kabupaten Manggarai Timur, Nusa Tenggara Timur. Sejak Selasa (25/11), pasokan BBM di sejumlah SPBU di Borong menipis hingga habis, memicu lonjakan harga di tingkat pengecer.


Internet Rakyat: Upaya Baru Hadirkan Internet Cepat dan Terjangkau bagi Semua

redaksi

Kebutuhan akan internet cepat kini menjadi bagian dari kehidupan sehari-hari masyarakat Indonesia.


Paus Leo XIV Sambangi Turki dan Lebanon: Misi Damai, Persatuan, dan Penguatan Umat Kristiani

redaksi

Tahta Suci merilis agenda lengkap perjalanan apostolik pertama Paus Leo XIV yang akan berlangsung pada 27 November – 2 Desember 2025. Selama enam hari, Sri Paus akan mengunjungi Turki dan Lebanon—dua negara yang memegang peran penting dalam sejarah Kekristenan dan kini menghadapi berbagai tantangan politik maupun kemanusiaan.