PADMA Indonesia Dukung Komitmen ASEAN Berantas Tuntas Kejahatan Human Tranfficking
redaksi
Komitmen ASEAN untuk melakukan Pencegahan dan Penanganan Human Trafficking di Kawasan wajib didukung secara penuh oleh bangsa Indonesia, terutama oleh masyarakat NTT karena NTT adalah salah satu ‘kantong utama’ kejahatan Human Trafficking.
RI dan Enam Negara ASEAN Tandatangani MoU di AMMTC ke-17 Labuan Bajo
redaksi
Indonesia bersama dengan enam negara anggota ASEAN menandatangani nota kesepahaman (MoU) tentang kejahatan lintas negara di Pertemuan Tingkat Menteri ASEAN tentang Kejahatan Lintas Batas (AMMTC) ke-17 di Labuan Bajo, Kabupaten Manggarai Barat, NTT, Selasa (22/8).
Diplomat Virdiana Ririen Hapsari: Generasi Muda Papua Berpotensi Pimpin Pemuda di ASEAN
redaksi
Generasi muda Papua dinilai punya potensi dan berpeluang menjadi pemimpin serta penggerak organisasi pemuda di Kawasan ASEAN.
Indonesia Minta AS Ikut Jaga Perdamaian dan Stabilitas di Indo-Pasifik
redaksi
Menteri Luar Negeri RI meminta Amerika Serikat untuk ikut serta menjaga perdamaian, stabilitas, dan kemakmuran di kawasan Indo-Pasifik. Hal itu disampaikan Menlu Retno saat memimpin bersama di pertemuan ASEAN - US Post-Ministerial Conference dengan Menlu AS, Jumat (14/7).
Akademisi Optimistis Indonesia Mampu Stabilkan Situasi Asia Tenggara
redaksi
Dosen Jurusan Hubungan Internasional Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP) Universitas Jenderal Soedirman (Unsoed) Purwokerto Ayusia Sabhita Kusuma optimistis Indonesia yang memegang Keketuaan ASEAN 2023 mampu menstabilkan situasi di Asia Tenggara.