Pemerintah Kabupaten Manggarai Barat melalui Kepala Dinas Tenaga Kerja Transmigrasi Koperasi dan UMKM Manggarai Barat, membuka pelatihan tour leader untuk menjawab tantangan dan kebutuhan pariwisata di daerah super prioritas Labuan Bajo.
Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo mengungkap hasil ASEAN Ministerial Meeting On Transnational Crime (AMMTC) +3 ke-17 di Labuan Bajo, Nusa Tenggara Timur (NTT).
Sebanyak 23 Kelompok Dasawisma di Kelurahan Nangaroro, Kecamatan Nangaroro, Kabupaten Nagekeo, NTT mendapatkan bantuan peralatan kerja dari Pemerintah.