“Bahwa orang mati akan dibangkitkan bahkan Musa diberitahukan di bagian tentang semak, ketika dia memanggil ‘Tuhan,’ Tuhan Abraham, Tuhan Ishak, dan Tuhan Yakub; dan dia bukan Allah orang mati, tetapi Allah orang hidup, karena baginya semua hidup.” Lukas 20:37-38
Sahabat SENDAL SERIBU yang terkasih
Hari ini, kita kembali mendengarkan kelanjutan dari kotbah Yesus di atas bukit. Kali ini Yesus mengajak kita agar menggunakan mata kita untuk melihat sesama dengan tatapan kasih.