Kata-kata, perbuatan dan hati memiliki hubungan timbal-balik. Sering tidak sulit menilai kualitas seseorang bertolak dari kata-kata yang diucapkan dan perbuatan hariannya. Sebab kata-kata dan perbuatan mencerminkan isi hati seseorang.
sehari yang lalu