Homat Paris: 'Lisa Mariana Dianggap Sudah Temui Jalan Buntu atas Kasus Perselingkuhan'

redaksi

Pengacara kondang Hotman Paris turut bersuara terkait skandal yang menimpa mantan Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil, dengan seorang model majalah dewasa, Lisa Mariana.


Pergilah, dan Jangan Berbuat Dosa Lagi Mulai dari Sekarang

redaksi

Lalu Yesus bangkit berdiri dan berkata kepadanya: "Hai perempuan, di manakah mereka? Tidak adakah seorang yang menghukum engkau?" Jawabnya: "Tidak ada, Tuhan." Lalu kata Yesus: "Akupun tidak menghukum engkau. Pergilah, dan jangan berbuat dosa lagi mulai dari sekarang."


HOMILI: Minggu, 06 April 2025: Yesus Tidak Menghukum, Tetapi Menuntut Pertobatan

redaksi

HARI ini kita memasuki Minggu kelima prapaskah yang lazim disebut pekan Sengsara. Fokus perhatian kita adalah penderitaan dan kematian Yesus. Karena itu, biasanya patung-patung dan salib di dalam gereja ditutup dengan kain ungu.


Wisata Waiplatin di Flotim Minim Pengunjung, Sebulan Hanya kontribusi Rp 900 Ribu

redaksi

Wisata pemandian air panas alami di Waiplatin, Desa Mokantarak, Kecamatan Larantuka, Kabupaten Flores Timur, NTT, tak terurus bahkan semakin memprihatinkan.


Sebelum Dimakamkan, Ray Sahetapy Disalatkan di Masjid Istiqlal, Mengapa?

redaksi

Aktor senior Ray Sahetapy meninggal dunia pada 1 April 2025. Sebelum dimakamkan, jenazahnya terlebih dahulu disalatkan di Masjid Istiqlal, Sawah Besar, Jakarta Pusat.


Inspirasi Desa BRILiaN yang Layak Dicontoh, Desa Wunut Berhasil Bagikan THR Hingga Sediakan Jaminan Sosial

Justina Nur Landhiani

Desa Wunut mencuri perhatian berbagai media di  tanah air karena berita viralnya terkait bagi-bagi THR warga. Terkait hal tersebut, menurut Iwan selaku Kepala Desa bercerita bahwa hal ini sudah menjadi tradisi sejak tahun 2023 lalu.