Pasien Rujukan dari Boru Dibuat Bingung di RS TC Hillers: Dokter Jantung Tak Ada, Komunikasi Rujukan Dipertanyakan

redaksi

Herman Sinyo Tukan (65), pasien asal Boru, Flores Timur, mengalami pengalaman membingungkan saat dirujuk dari Puskesmas Boru ke RS TC Hillers Maumere.


Dari Sawit ke Sayur: Kisah Ibu Kristina Bertahan di Pasar Tingkat Maumere

redaksi

Di antara hiruk-pikuk Pasar Tingkat Maumere, terlihat sosok Ibu Kristina sibuk merapikan sayuran dagangannya.


SMPK Virgo Fidelis Maumere, Sekolah Favorit dengan Segudang Prestasi

redaksi

SMPK Virgo Fidelis Maumere, yang berlokasi strategis di Jalan Ahmad Yani, Kecamatan Alok Timur, telah lama dikenal sebagai salah satu sekolah favorit di Kabupaten Sikka.


Himpunan Penjahit Pasar Tingkat Maumere Dorong Pemberdayaan UMKM Lokal

redaksi

Sejumlah penjahit di pasar tingkat Maumere menyuarakan kebutuhan mereka agar pemerintah daerah (Pemda) Sikka memberikan perhatian serius terhadap profesi yang telah mereka geluti selama puluhan tahun. selama puluhan tahun.


48 Siswa SMP Virgo Fidelis Maumere Terima Beasiswa PIP Aspirasi PKB Tahun 2025

redaksi

Sebanyak 48 siswa SMP Virgo Fidelis (VIFI) Maumere menerima bantuan Program Indonesia Pintar (PIP) aspirasi yang disalurkan melalui Dipo Nusantara, Partai Kebangkitan Bangsa (PKB).