Komandan Lantamal VII/Kupang Pimpin Upacara Sertijab Danlanal Maumere

redaksi

TNI AL, Komandan Lantamal VII/Kupang Laksma TNI I Putu Darjatna, memimpin jalanannya prosesi serah terima jabatan Komandan Lanal Maumere yang sebelumnya dijabat oleh Kolonel Laut (P) Ady Dharmawan, S.I.P., P.S.C., kepada Kolonel Marinir Anjas Wicaksono Putro, M.Tr.Hanla. Pada Rabu 26 Juni 2024 bertempat di Marshalling Area Mako Lantamal VII/Kupang, Jl. Bolok Kota Kupang NTT.


Jelang Akhir Masa Jabatan Komandan Lanal Gelar 'Exit Briefing' Bersama Prajurit dan Keluarga

redaksi

Menjelang akhir masa Jabatan Komandan Lanal Maumere, Kolonel Laut (P) Ady Dharmawan, S.I.P, P.S.C., didampingi Ketua Cab 3 Korcab VII DJA Ny. Malini Ady Dharmawan, S.E. melaksanakan ‘Exit Breifing’ di Balai Prajurit Mako Lanal Maumere pada Minggu 23 Juni 2024.


'Standby Statement' Pimpinan BRI Maumere Terkait Berita 'Dana PIP' SDI Iligetang

redaksi

Rabu, 19 Juni 2024 siang ini, redaksi Floresku.com menerima ‘Standby Statement’ dariPimpinan Kantro Canang BRI Maumere.


Masalah Dana PIP SDI Iligetang, Abdul Gani dari Puslapdik : ‘Orangtua/ Sekolah Harus Introspeksi Diri’

redaksi

Abdul Gani, PIC (Person in Charge) Program Indonesia Pintar (PIP) Pusat Layanan Pembiayaan Pendidikan (Pusladik) wilayah Nusa Tenggara Timur (NTT)  mengatakan bahwa pemberitaan mengenai kasus dana PIP di Maumere harus ditutup karena pihak bank (BRI Maumere,red) sudah menyalurkan dana senilai sesuai hak setiap siswa.


Anggota DPR RI, Andreas Hugo Pareira Geram Dengar Informasi Dana PIP Siswa di Maumere Belum Cair

redaksi

Anggota Komisi X DPR RI Fraksi PDI Perjuangan Daerah Pemilihan NTT 1 (Flores, Lembata, Alor & Pantar) Andreas Hugo Pareira, biasa disingkat AHP, geram setelah membaca berita Floresku.com (Senin, 10/9) mengenai keluhan sejumlah orangtua/wali siswa SDI Iligetang di Kota Maumere perihal dana PIP yang tak kunjung cair.