Waspada Covid-19, UPTD Puskesmas Wae Mbeleng Lakukan Penyemprotan Disinfektan di Tempat Ibadah

redaksi

Mengantisipasi adanya bahaya pandemi Covid-19 dan penularannya selama penyelenggaraan ibadah Paskah, Unit Pelayanan Teknis Dinas ( UPTD) Puskesmas Wae Mbeleng melakukan penyemprotan disinfektan di tiga lokasi yang menjadi tempat dilangsungkanya ibadah Paskah, termasuk di Gereja Paroki St. Klaus Kuwu.


Update Kasus Covid-19 di Wilayah Kerja Puskesmas Wae Mbeleng: 38 Orang Sembuh, 39 Orang Masih Karantina

redaksi

Hubertus Hasan, Kepala Puskesmas Wae Mbeleng, Desa Benteng Kuwu, Kecamatan Ruteng, Kabupaten Manggarai merilis data terbaru mengenai perkembangan kasus Covid-19 di wilayah kerja puskesmas tersebut pada Selasa 15 Maret 2022 malam.


Tujuh Orang Siswa SMP Negeri 11 Ruteng, Manggarai Terkonfirmasi Positif Covid-19

redaksi

Sebanyak tujuh orang siswa Sekolah Menengah Pertama (SMP) Negeri 11 Ruteng yang beralamat di Kakor, Desa Bea Kakor, Kecamatan Ruteng, Kabupaten Manggarai dikabarkan terkonfirmasi positif Covid-19.


Hari Orang Sakit Sedunia, Paroki St Klaus Kuwu Gelar Pengobatan Gratis

redaksi

Mengisi hari orang sakit sedunia, Paroki St.Klaus Kuwu Kevikepan Ruteng menggelar misa khusus untuk orang sakit, Jumat, 11 Febuari 2022.


Ketika Milenial Wae Mbeleng Turun ke Jalan dan Pungut Sampah Plastik

redaksi

Menjaga lingkungan agar tetap bersih, sehat dan indah dipandang mata adalah tanggung jawab setiap orang, baik orang tua maupun juga anak-anak. Hal ini bisa dilakukan mulai dari hal-hal kecil, seperti halnya membuang sampah pada tempatnya.