Tekan Risiko Bencana, BPBD Manggarai Bersama WVI Gelar 'Pelatihan Pengembangan Sekolah Siaga Bencana' di Dua Sekolah Dasar Inpres

redaksi

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Manggarai bersama Wahana Visi Indonesia (WVI) menggelar pelatihan siaga bencana bagi para guru dan siswa serta perwakilan orang tua siswa di dua Sekolah Dasar Inpres (SDI) di wilayah Kabupaten Manggarai, yaitu SDI Perak dan SDI Wangko.


Desa Terong Dideklarasi Jadi Desa Ramah Kaum Difabel

redaksi

Desa Terong, Kecamatan Satarmese Barat, Kabupaten Manggarai dideklarasi menjadi desa inklusi sebagai desa yang ramah terhadap kaum difabel.


Tingkatkan Pengawasan Pemilu, Bawaslu Mabar Adakan Kegiatan Sosialisasi Partisipatif

redaksi

Dalam rangka meningkatkan pengawasan Pemilihan Umum, Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) kabupaten Manggarai Barat mengadakan sosialisasi dengan yang bertajuk" Sosialisasi Pengawasan Pemilu Partisipatif Bawaslu yang diselenggarakan di hotel Grand Prundi, Labuan Bajo, Kamis (01/12).


Perwakilan Pemda Mabar Tidak Hadir dalam RDP Terkait NJOP, Ketua KNPI Mabar Geram

redaksi

Hasanuddin Ketua Komite Nasional Pemuda Indonesia (KNPI) kabupaten Manggarai Barat geram lantaran perwakilan dari pemerintah daerah kabupaten Manggarai Barat tidak hadir dalam Rapat Dengar Pendapat (RDP) dengan anggota DPRD kabupaten Manggarai Barat terkait kebijakan pemerintah kabupaten Manggarai Barat dalam menaikkan NJOP di 7 desa dan kelurahan di kabupaten Manggarai Barat.


Bupati Herybertus G.L. Nabit Buka Kegiatan Jambore TP PKK Tingkat Kabupaten Manggarai

redaksi

Bupati Manggarai Herybertus G.L., Nabit membuka kegiatan Jambore TP PKK Tingkat Kabupaten Manggarai, Senin, 21 November 2022.